Wujudkan Ketahanan Pangan, Kapolres Nagan Raya Panen Budidaya Ikan Tawar

Oleh

Nagan Raya, Asatu.top - Mewujudkan ketahanan pangan ditengah pandemi Covid-19. Kapolres Nagan Raya AKBP Risno, S.I.K, melakukan panen perdana budidaya ikan air tawar, di belakang asrama Mapolsek Seunagan Timur Polres Nagan Raya, Jum'at 29, Mei 2020.

Kapolres Nagan Raya AKBP Risno, S.I.K. mengatakan Polres Nagan Raya berusaha menyiapkan seluruh aset, baik itu berupa lahan pertanian maupun perikanan, dalam rangka ketahanan pangan dimasa pandemi COVID-19 dengan bermitra Dan masyarakat.

Program panen budiya ikan tawar dipolsek Seunagan Timur, tentunya mampu dijadikan percontohan kepada seluruh anggota Polres Nagan Raya dengan tujuan mensejahterakan
warga masyarakat.

Kapolres Nagan Raya AKBP Risno, S.I.K juga
mengajak instansi terkait untuk bersama - sama bekerja dalam mempertahankan ketahanan pangan di wilayah Kabupaten Nagan Raya.

Komentar

Loading...