Bendahara Umum IKNR Sukseskan Di Vansinasi Sinovac Tahap Kedua

Oleh

Nagan Raya, Asatu.top - Bendahara Umum Ikatan Keluarga Besar Nagan Raya ( IKNR ) H. M. Isa sukses Vaksinasi Covid-19 tahap kedua yang dilakukan Pemerintah kabupaten Nagan Raya melalui Dinas kesehatan di RSUD Cut Nyak Dien. Rabu 24 September 2021.

Dalam Kesempatan vaksinasi tersebut M. Isa yang juga Merupakan Dewan Penasehat Yayasan Sosial Puji Center tergabung Dalam Kloter perdana bersama Forkompimda Kabupaten setempat.

Adapun Untuk mendapatkan penyuntikan vaksinasi tersebut harus melalui proses skrining.

Diprogram vaksinasi yang terus berjalan ini Melalui Media M. Isa berharap para kaum Milenial Nagan raya dapat teredukasi dan tidak takut untuk ikut Vaksinasi.

"Jadi para kaum muda tidak usah takut dengan vaksinasi, ini baik untuk antisipasi terhadap covid 19 dan Aman" Ajaknya

Disamping itu, dia juga berharap kepada lapisan Tokoh masyarakat yang ada di Nagan raya agar Sudi kira dapat bekerjasama memberikan edukasi yang baik terkait vaksinasi Covid-19 ini kepada masyarakat, Agar harapan kita bersama yakni Virus Corona segera berlalu.

"Semoga setelah ini semua lapisan Tokoh masyarakat Dapat andil dalam mengedukasikan dan semoga semua menjadi lebih baik saya juga ingin masa pandemi cepat berlalu, dan semoga ini cara yang cepat untuk menuju ke sana," katanya.

Komentar

Loading...